Friday, December 14, 2012

Curhat 1

Bismillahirahmanirahim.







"Ketika kecintaan kepada dunia masuk ke dalam hati, 
maka ketakutan akan akhirat keluar darinya."
[Hasan Al-Basri]










Saturday, December 8, 2012

Syarah doa rabithah

Bismillahirahmanirahim.

Alangkah indahnya kisah dua orang saudara  di jalan Allah yang mulanya saling mencintai tapi kemudiannya hubungan mereka terganggu.

Yang pertama menyatakan,
'Mengapa aku melihatmu seolah berpaling dariku?'
Yang kedua menjawab,
'Telah sampai kepadaku sesuatu tentangmu yang pasti engkau tidak menyukainya.'
Yang pertama menyatakan,
'Kalau begitu aku tidak peduli.'
Yang kedua menjawab,
'Kenapa?'
Yang pertama katakan kembali,
'Kerana jika apa yang engkau dengar itu merupakan kesalahan yang benar aku lakukan, 
aku yakin engkau pasti memaafkannya. Dan bila itu tidak, maka engkau tidak akan menerimanya.'

Setelah itu, keduanya kembali mencintai dalam ukhuwah dan keindahannya.

-----
Dan kita pasti mahu keindahan serupa mereka.

Kita ingin hidup dengan ukhuwah 
dengan jalan tarbiyah yang telah Allah pilihkan
Kita ingin hidup dengan merasakan kemanisan ini 
pada langkah kaki di jalan Allah dan untuk Allah.

"...maka ya Allah, abadikanlah kasih sayang di antara hati-hati kami."

Moga kita termasuk kalangan yang hatinya dipilih dan dibentuk Allah, dikuatkan ikatannya, dikukuhkan cintanya, ditunjukkan jalanNya sehingga memiliki hati yang terikat dengan ikatan termulia dan terkuat yang pernah ada.



Hati tidak bisa dikontrol oleh manusia
tidak pula mampu digerakkan oleh kekuatan bumi.
Apa-apa yang menghalangi tidak akan mampu,
selagi Tuhan meberi rasa untuk mencintai.



Wednesday, December 5, 2012

fawassiqillah humma rabithotaha


Bismillahirahmanirahim.

"Beberapa orang memilih diam untuk menyampaikan ceritanya 
dan hanya Tuhan yang dapat mendengar."



Mesej itu aku renung dalam-dalam.
"Assalamualaikum."

Bukankah ini saat yang aku nanti-nanti?
Menghela nafas panjang.

Hairan. Kali ini beda dari kesekian kalinya.
Mungkin hati ini takut yang sama berulang lagi.
Mungkin hati ini tidak sanggup untuk ditinggalkan lagi.
Lama..aku memilih diam.

selalu. gerak tingkah laku aku disalah erti.
sering. bahasa jiwa aku di salah tafsirkan.
Lalu, bagaimana?

'Get close to Allah first, before getting closer to anyone.'

Aku bawa hati untuk tuangkan segala rasa yang tidak terluah pada Tuhan.
Hati. kau sedih, ceritakan semua pada Dia.
Hati. kau kecewa, adukan segala pada Dia.
Ya, Dia dengar, Dia faham, Dia bersama kau.

Tiba pada detik aku membalas mesejnya,
aku sempat menadah doa,
Ya Tuhan, jika benar akan ikatan ukhuwah kami,
semoga ini waktu yang tepat.
'fawassiqillah humma rabithotaha'.

#Allah uji ukhuwah kita berkali-kali. Bagi aku, ini pasti ukhuwah luar biasa bukan persahabatan yang mungkin kau anggap biasa-biasa. Walaupun aku tidak punya apa-apa, tidak memikul kelebihan seperti teman kau ada, tidak bisa membawa kau mendekati Tuhan, tapi aku punya doa yang tidak putus-putus supaya Allah satukan kita, di dunya dan di jannah sana. 

alfaqir ilallah
syafamohamed.